15 Februari 2009

BERDIRINYA AHBAABUL MUSTHOFA PURWODADI

Sholawat simthudduror, Sholawat kedamaian.
Resume Hasil Musyawaroh Ahbabul Musthofa Kabupaten Grobogan. Yang dipimpin langsung oleh Beliau Habib Syekh Bin Abdul Qodir Assegaff, pada tanggal 17 Desember 2004.
Bertempat di Rumah Gus Dhuha [PP. Al-Masyhuri Purwodadi Grobogan].

1. Pembentukan dan Penetapan Susunan nama pelaksana maulid selapanan di Masjid Agung Baitul Makmur
2. Penetapan Pelaksanaan Maulid selapanan setiap malam Jum'at wage malam Sabtu Kliwon dimulai jam 20.00 s/d 22.00
3. Penetapan nama Majlis Maulid dengan nama “AHBABUL MUSTHOFA”
4. Acara diawali dengan pembacaan Rotibul Haddad dan Maulid Simthuddurror.
5. Diharapkan Pengurus melakukan sosialisasi ke daerah-daerah
6. Diperlukan Humas/Korwil dimasing-masing kecamatan.

Semoga kepengurusan yang ada sekarang dan berikutnya bisa selalu mengembangkan Jama'ah Dzikir & Mawlid "AHBAABUL MUSTHOFA" Kab. Grobogan. Sekaligus bisa memakmurkan "Masjid Agung Baitul Makmur" dan Masjid yang lain di Kab. Grobogan.
(Di susun oleh Ust.Edy Rustandi, sekretaris pertama AM Purwodadi Grobogan)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

POPULER DI BACA

Mengonfigurasi HTML/JavaScript